Friday, September 29, 2017

Cara Mencari Cacing Merah Untuk Pakan Gurame

Cara Mencari Cacing Merah Untuk Pakan Gurame 

Gambar terkait

Cacing merah adalah salah satu cacing yang mungkin sering kita temui di seloka selokan kecil , cacing merah ini di berbagai daerah berbeda beda nama nnya , dengan ukuran nya yang kecil membuat cacing merah ini kerap di gunakan sebagai pakan ikan kecil (anakan) terutama pada anakan gurame yang sudah menetas dari telur nya

cara mencari cacing merah ini sangat lah mudah modal yang paling utama nya adalah tekad , ya tekad akan berusaha tanpa mengeluh karena kita harsu menyusuri selokan selokan kecil , memang secara kasat mata kita tidak melihat caing tersebut akan tetapi cacing merah bersembunyi di dalam lumpur


Oke lngsung saja alat alat yang di perlukan :


1 Jaring yang sangat halus
2 ember / wadah apa saja untuk menampung hasil dari cacing merah

Cara mencari cacing merah

setelah bahan bahan nya terkumpul lalu anda menuju selokan atau sungai setelah itu anda turun kesungai lakukan pengambilan tanah di pinggir selokan atau sungai itu , lalu anda masukan pada jaring yang anda bawa tadi , setelah itu goyang goyangkan jaring yang tersi lumpur tadi sambil sesekali di rendamkan pada air

setelah terlihat ada bintik bintik merah menyerupai cacing masukan pada ember atau wadah yang sudah di sediakan , ulangi cara tersebut sampai ember atau wada terisi


Memisahkan caing dengan lumpur 


setelah ember penuh rendam ember yang berisi cacing tersebut lalu aduk aduk agar sampai terpisah , untuk memisahkan cacing merah dan tanah beri air pada ember kira kira satu 2 buku telunjuk
setelah itu diamkan satu malam , maka besik nya bisa anda lihat gumpalan cacing akan menempati paling atas , anda tinggal mencomot nya sesuai kebutuhan

Namun yang perlu di ingat , penyimpanan  dengan cara ini mungkin cacing tidak akan bertahan lama , sebab habitat asli nya di air yang deras

Maka anda memerlukan alat yang biasa di gunakan untuk akuarium , atau and buat kolam kecil dengan di beri pancuran

Hasil gambar untuk cara mencari cacing merah

Gambar terkait

No comments:

Post a Comment